Selasa, 30 April 2024, Fakultas Hukum Universitas Diponegoro (FH Undip) menerima kunjungan sebanyak 300 siswa dan 50 guru pendamping dari SMA Negeri 3 Babelan Bekasi.
Fakulas Hukum Universitas Diponegoro (FH Undip) menerima kunjungan dari SMA Negeri 10 Tangerang pada Selasa, 30 April 2024 di Gedung Wuryanto, S.H. Kegiatan ini dihadiri